Tutup
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
unfortunately

Kreatif, Inilah Keunikan Seni Ukir di Kulit Pisang

Wah, teliti sekali ya!

Rosita Meinita

Pisang dikenal dengan buah yang manis dengan kulit berwarna kuning keemasan. Rasanya yang cocok di lidah orang Asia, membuatnya disukai oleh banyak kalangan. Nggak hanya dimakan langsung, tetapi pisang juga dapat diolah menjadi dessert yang enak.

Nah, tetapi pisang nggak hanya dimanfaatkan untuk dimakan saja. Salah satu seniman bernama Stephan Brusche, memiliki karya yang luar biasa. Di akun Instagram dengan username @isteef, dia berhasil menciptakan ukiran di atas kulit pisang.

Seperti apa karya Stephan yang memiliki followers sebanyak 118 ribu ini?

1. Ternyata di Pemilu Amerika Serikat lalu, membuatnya mengukir dua buah pisang dengan wajah Joe Biden dan Donald Trump

instagram.com/ isteef

2. Stephan juga mengukir maskot produk olahan pisang, salah satunya The Nana Shake

instagram.com/ isteef

3. Nah, pada buah pisang yang mulai terdapat titik-titik hitam, ia manfaatkan untuk mengukir seorang gadis cantik dengan beberapa freckles di pipinya

instagram.com/ isteef

4. Beberapa ukiran berbentuk binatang juga Stephan hasilkan. Salah satunya, jerapah dengan leher yang amat panjang ini, Bela

instagram.com/ isteef

5. Waduh, nggak kepikiran, nih, sebuah pisang diubah menjadi ukiran badak yang gagah ini

instagram.com/ isteef

6. Aktor Chadwick Boseman dikenang lewat ukiran yang satu ini

instagram.com/ isteef

7. Si Spiderman sepertinya nyangkut di buah pisang ini

instagram.com/ isteef

8. Gemes banget, ya, anjing laut ini seperti bersantai di pinggir kolam

instagram.com/ isteef

9. Karya satu ini Stephan ukir saat Hari Pisang Sedunia

instagram.com/ isteef

10. Karya legendaris The Great Wave off Kanagawa ternyata bisa juga diaplikasikan ke pisang

instagram.com/ isteef

11. Sambil chill, baca buku dulu, ah...

instagram.com/ isteef

12. Ketika spongebob nggak di Bikini Bottom, ia nyangkut di pisang

instagram.com/ isteef

Bagaimana menurutmu, Bela? Kreatif sekali seni ukir kulit pisang ini, ya. Tidak semua orang memiliki skill seperti ini, nih!

IDN Media Channels

Latest from Food