Ini 7 Cara Ampuh Usir Kecoak Terbang di Rumah

Tidak panik lagi, nih!

Ini 7 Cara Ampuh Usir Kecoak Terbang di Rumah

Tidak mudah menemukan foto kecoak yang tidak akan membuat kamu geli, Bela. Tapi artikel ini penting demi kemaslahatan bersama. Kehadiran kecoak di rumah tentu membuat penghuninya menjadi risih dan ingin segera membasminya. Hal ini dikarenakan keberadaan kecoak sangat berpotensi untuk mengganggu kebersihan rumah dan juga kesehatan para penghuninya.  

Membasmi kecoak mungkin bukan hal yang mudah. Hal ini dikarenakan perkembangbiakan kecoak sangat cepat dan telurnya sangat sulit untuk dikenali. Namun, di lain sisi, membasmi kecoak bukan hal yang tak mungkin, kok. Ada banyak cara yang bisa dilakukan untuk membasmi kehadiran kecoak dari rumah. Nah, kalau kamu salah satunya yang kini tengah berjuang untuk membasmi kecoak, maka Popbela sudah siapkan 7 cara mengusir kecoak terbang di rumah dengan bahan alami yang ampuh.

1. Minyak essensial

Ini 7 Cara Ampuh Usir Kecoak Terbang di Rumah

Cara mengusir kecoak yang pertama ialah menggunakan minyak esensial. Berbeda dengan manusia, kecoak sangat tidak menyukai aroma minyak essensial. Hal ini dikarenakan aroma minyak essensial mampu mengganggu penciuman kecoak dalam berburu makanan. Nggak hanya itu saja, penggunaan minyak esensial dengan konsentrasi yang tinggi juga dapat membunuh kecoak, lho. Untuk penerapan cara ini, kamu bisa meneteskan minyak peppermint pada bola kapas dan oleskan pada tempat di mana kecoak biasa bersembunyi. Kamu juga bisa membuat semprotan pembunuh kecoak dengan mencampur minyak essensial, seperti campuran peppermint dengan air. 

2. Bubuk kopi

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved