7 Jenis Tanaman Buah yang Bisa Jadi Obat Herbal

Manfaatkan tanaman herbal ini jadi obat keluarga

7 Jenis Tanaman Buah yang Bisa Jadi Obat Herbal

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Seperti yang kita ketahui, tanaman memang menyimpan segudang manfaat. Mulai dari untuk pangan, dekorasi, menyaring udara, hingga obat-obatan dan kecantikan. Tanaman herbal adalah salah satunya. Tanaman herbal kerap dijadikan sebagai obat. Mulai dari daun, bunga, buah, bahkan terkadang batangnya pun dapat bermanfaat untuk berbagai penyakit. Berikut ini 7 rekomendasi tanaman buah yang bermanfaat sebagai obat herbal.

Tanaman herbal untuk obat dari tumbuhan berbuah

1. Alpukat

7 Jenis Tanaman Buah yang Bisa Jadi Obat Herbal

Alpukat selain rasanya yang enak dan cocok dijadikan jus atau disajikan dengan hidangan lainnya, juga punya banyak manfaat. Kandungan yang terdapat di dalamnya antara lain vitamin C, vitamin B, zat besi, kalsium, fosfor, dan lemak baik. Buah yang berasal dari Meksiko ini memiliki manfaat untuk menyehatkan jantung, melindungi mata dan otak, memperkuat tulang, mengurangi risiko kanker dan depresi, nutrisi selama kehamilan, membantu menurunkan berat badan, hingga merawat kulit. Agar manfaat alpukat maksimal, kamu disarankan untuk memakan buahnya tanpa campuran garam atau gula, ya. 

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ