Resep Roti Lobster Roll yang Enak dan Mudah Membuatnya!

Roti lobster roll seperti yang dimakan Erina Gudono

Resep Roti Lobster Roll yang Enak dan Mudah Membuatnya!

Roti lobster roll yang disantap Erina Gudono saat di Los Angeles, sempat viral di media sosial. Hebohnya kabar tersebut, ternyata membuat banyak orang penasaran dengan roti yang harganya dikabarkan Rp400 ribu itu.  

Padahal, sebenarnya kita bisa membuat roti lobster roll sendiri di rumah, lho. Hidangan roti yang cukup praktis membuatnya ini, menghadirkan citarasa seafood yang lezat dipadukan sayuran segar. 

Bila tertarik untuk membuatnya sendiri di rumah, maka bisa menyimak resep roti lobster roll berikut ini, Bela! 

Bahan membuat roti lobster roll

Resep Roti Lobster Roll yang Enak dan Mudah Membuatnya!

Perlu diingat, dalam membuat roti lobster roll daging lobster dipotong lebih kecil agar mudah dicampur dan dimasukkan ke dalam roti. 

Bahan:

  1. 4 buah roti hot dog, belah memanjang
  2. 500 gram daging lobster
  3. 1/3 cangkir mayones
  4. 1 sdm jus lemon
  5. 1 sdm daun bawang, cincang halus
  6. 1/4 cangkir batang seledri, cincang halus
  7. 1/4 sdt garam
  8. 1/4 sdt lada hitam 
  9. Selada secukupnya

Cara membuat roti lobster roll

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved