Sering Salah! Begini Cara Mencuci Baju Sesuai Bahannya

Yuk Bela, diperhatikan...

Sering Salah! Begini Cara Mencuci Baju Sesuai Bahannya

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Bela, kamu percaya nggak kalau merawat pakaian juga salah satu bentuk dari investasi? Supaya pakaianmu lebih lama dipakai, atau bahkan bisa diberikan ke generasi penerus. Untuk itu kamu perlu memperhatikan cara mencuci baju sesuai bahannya nih, Bela. Yuk, langsung disimak caranya di bawah ini!

1. Pakaian Berbahan Denim atau Jeans

Sering Salah! Begini Cara Mencuci Baju Sesuai Bahannya

Cara yang paling tepat untuk mencuci bahan dengan material denim atau jeans adalah dengan merendamnya dulu dengan air yang sudah dicampur dengan deterjen, Bela. Setelah 15 menit, baru sikat pakaian dengan arah yang sama, ya!

2. Pakaian Berbahan Katun

Sering Salah! Begini Cara Mencuci Baju Sesuai Bahannya

Terbilang cukup mudah dan umum untuk dilakukan nih, Bela. Cara yang tepat untuk mencuci pakaian berbahan katun adalah dengan memisahkannya berdasarkan warna. Misalnya, gabungkan hitam dengan warna yang sama, begitu juga dengan putih, dan warna-warna lainnya. Jangan sampai tercampur agar tidak mudah luntur ya, Bela!

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌