Ini 7 Manfaat Baik Orgasme untuk Tubuh

Masih mau melewatkannya?

Ini 7 Manfaat Baik Orgasme untuk Tubuh

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Saat berhubungan intim, orgasme adalah hal yang diimpikan setiap pasangan. Hal ini nggak hanya akan mempererat hubungan kamu dan si dia, tapi ternyata juga membawa sejumlah manfaat bagi kesehatan lho. Ini karena saat orgasme, tubuh akan melepas sejumlah hormon yang baik bagi tubuh. Lalu, apa saja manfaat orgasme sebenarnya? Intip di bawah ini yuk!

1. Meningkatkan sistem imun tubuh

Ini 7 Manfaat Baik Orgasme untuk Tubuh

Orgasme sebanyak satu hingga dua kali dalam seminggu dapat meningkatkan kadar immunoglobulin ​yaitu zat antibodi. Hal ini akan membuat tubuh tidak mudah terserang penyakit ringan seperti flu dan demam.

2. Mencegah penuaan dini

Orgasme membuat aliran darah menjadi lebih lancar. Hasilnya, wajah pun akan terlihat lebih cerah dan bersinar. Selain itu, sebuah studi juga menunjukkan kalau perempuan yang rutin melakukan hubungan intim dan mengalami orgasme akan terlihat 10 tahun lebih muda. Hmm, nggak perlu botox deh!

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here