8 Cara Menghibur Diri Sendiri Saat Sedang Bad Mood

Coba Hal Unik, Ini 8 Cara Menghibur Diri Sendiri Saat Sedang Bad Mood

Coba sendiri maupun dengan orang lain

Coba Hal Unik, Ini 8 Cara Menghibur Diri Sendiri Saat Sedang Bad Mood

Saat merasa sedih atau down, cara terbaik untuk menghibur dan menyemangati diri sendiri bisa dengan menemukan aktivitas yang seru dan menawarkan rasa pencapaian yang memuaskan. Ada banyak hal yang bisa kamu lakukan sebagai cara menghibur diri sendiri saat sedang bad mood

Mulai dari melibatkan keluarga atau teman-temanmu, atau melakukan sesuatu seru sendiri. Berikut ada beberapa cara menghibur diri sendiri yang bisa kamu coba lakukan yang telah Popbela rangkum dari beberapa sumber. 

1. Jalan-jalan santai

Coba Hal Unik, Ini 8 Cara Menghibur Diri Sendiri Saat Sedang Bad Mood

Saat bosen atau sedang bad mood, kadang melakukan aktivitas fisik menjadi cara yang bisa menghibur. Ini melepaskan endorfin yang membuatmu lebih bahagia. Tapi, kalau kamu bukan seseorang yang suka atau sering olahraga, cukup jalan-jalan santai juga bisa menghibur.

Kamu bisa membawa anabulmu sekalian atau hanya berjalan sendiri menikmati suasana. Tempat yang bisa kamu kunjungi mungkin, mengelilingi kompleks atau lingkungan rumah, taman atau tempat jogging yang teduh dengan banyak tanaman, menyusuri pantai, atau mungkin di trotoar jalanan dengan view gedung tinggi yang indah. 

2. Mengunyah permen karet

Coba Hal Unik, Ini 8 Cara Menghibur Diri Sendiri Saat Sedang Bad Mood

Mengutip dari Best Life, sebuah studi yang diterbitkan dalam Psychiatry and Clinical Neurosciences menemukan bahwa mengunyah permen karet beraroma dapat memicu keadaan "konsentrasi santai" seperti saat sedang bermeditasi. Rasa peppermint, khususnya, meningkatkan fungsi kognitif dan ternyata memiliki efek relaksasi mental. 

  • Share Artikel

TOPIC

Related Article

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes
Aries

Ramalan Zodiak Aries Hari Ini - Zodiak Aries berasal dari konstel... read more

See more horoscopes here

Exclusive

Free Download: POPBELA Gen Z Dictionary

Free Download: POPBELA Gen Z Dictionary

Lutesha Bicara Soal Body Shaming: Fokus Dulu ke Diri Sendiri!

Lutesha Bicara Soal Body Shaming: Fokus Dulu ke Diri Sendiri!

Tidak usah hiraukan pendapat orang lain

Latest from Single

Bacaan Zikir dan Doa Istighosah untuk Memohon Pertolongan

Bacaan Zikir dan Doa Istighosah untuk Memohon Pertolongan