10 Ide Kado Natal untuk Sahabat, Berkesan dan Bermanfaat

Kamu mau pilih kado yang mana?

10 Ide Kado Natal untuk Sahabat, Berkesan dan Bermanfaat

Tak terasa sebentar lagi kita akan menyambut hari raya Natal. Di hari istimewa ini, memberikan kado kepada orang-orang tersayang adalah salah satu hal yang tidak boleh sampai terlewatkan. Karena selain dapat mempererat hubungan, memberi kado dapat membuat momen Natal jadi semakin hangat dan penuh kasih.

Tak hanya keluarga maupun sanak saudara, sahabatmu juga 'wajib' dong tentunya untuk mendapatkan hadiah Natal darimu di tahun ini.

Nah, sebagai referensi buat kamu, Popbela sudah siapkan 10 ide kado Natal untuk sahabat berikut ini. Cus, langsung scroll artikelnya!

1. Kue kering

10 Ide Kado Natal untuk Sahabat, Berkesan dan Bermanfaat

Ide kado Natal untuk sahabat yang pertama sudah pasti kue kering. Yup, kue kering adalah salah satu makanan yang paling wajib tersedia di hari istimewa ini. Oleh karena itu, sahabatmu pasti senang banget, nih kalau kamu memberikan kue kering favoritnya.

Selain menggunakan packaging yang menarik dan dekoratif, jangan lupa sisipkan ucapan "Selamat Natal" terbaikmu di dalam hampers kuenya juga, ya.

2. Sweater

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved