5 Hal Istimewa Ini Akan Kamu Temukan dalam Pernikahan yang Bahagia

Apakah rumah tanggamu seperti ini juga?

5 Hal Istimewa Ini Akan Kamu Temukan dalam Pernikahan yang Bahagia

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Memutuskan untuk menikah berarti harus siap dengan segala risiko yang akan terjadi nantinya. Sebab, menikah bukan hanya tentang hal-hal yang membahagiakan saja, masalah yang terjadi pun akan banyak nantinya.

Namun, pasangan yang memiliki kehidupan pernikahan yang bahagia tentu saja memiliki beberapa hal istimewa di bawah ini. Apa sajakah itu?

1. Tak ada batasan soal pembagian tugas dalam rumah tangga

5 Hal Istimewa Ini Akan Kamu Temukan dalam Pernikahan yang Bahagia

Pasangan suami istri yang paham akan makna pernikahan, tentu saja tidak akan membagi tugas rumah tangga. Seperti istri yang harus mengurus segala keperluan rumah tangga dan mengurus anak, dan suami yang tugasnya hanya mencari nafkah. Pernikahan yang bahagia tidak akan memiliki aturan seperti itu, melainkan paham bahwa tugas rumah tangga harus dikerjakan bersama. 

2. Selalu ucapkan terima kasih pada sekecil apa pun hal yang dilakukan pasangan

Meski sudah menikah, bukan berarti segala hal yang dilakukan adalah kewajiban. Kamu dan pasangan yang selalu mengucapkan terima kasih pada sekecil apa pun hal yang dilakukan menunjukkan bahwa pernikahanmu bahagia. Selalu ada apresiasi dalam rumah tangga dapat membuat pernikahan menjadi lebih langgeng dan selalu harmonis.

  • Share Artikel

TOPIC

    trending

    Trending

    This week's horoscope

    horoscopes

    ... read more

    See more horoscopes here