Digilai Wanita, 7 Aktor Korea Ini Betah Melajang di Usia 40-an

Mereka mengaku masih nyaman sendiri

Digilai Wanita, 7 Aktor Korea Ini Betah Melajang di Usia 40-an

Ketika membahas soal asmara, nggak sedikit orang yang terlihat santai dan nggak terlalu ambil pusing. Contohnya, ada beberapa aktor Korea yang meski sudah memasuki usia matang, mereka tetap memilih untuk melajang

Oleh sebab itu, nggak heran kalau deretan aktor yang sudah berusia 40-an ini lebih fokus menaikkan karier akting mereka ketimbang memikirkan urusan asmara. Bahkan, mereka terlihat nyaman dengan statusnya dan nggak merasa terganggu dengan pertanyaan soal pernikahan.

Penasaran siapa saja aktor Korea Selatan yang masih lajang di usia 40-an? Yuk, cek deretannya di bawah ini!  

1. Ju Ji Hoon

Digilai Wanita, 7 Aktor Korea Ini Betah Melajang di Usia 40-an

Ju Ji Hoon menjadi salah satu aktor Korea Selatan yang masih nyaman dengan status lajangnya meski usianya sudah memasuki kepala empat. Dalam acara YouTube Sweet Brother milik komedian, Shin Don Yeop, episode 27, ia mengungkapkan bahwa belakangan ini mulai terpikir soal pernikahan.

“Aku tidak pernah berpikir tentang ‘haruskan aku menikah’, tapi aku sedang memikirkannya akhir-akhir ini,” kataJi Hoon.

Namun, kesibukannya di dunia akting sering kali membuatnya ragu. Ia bertanya-tanya apakah bisa menjadi pasangan yang baik saat menjalin hubungan nanti. Selain itu, beberapa alasan lain yang masih dipertimbangkannya, sehingga bintang utama drama The Trauma Code: Heoes on Call itu masih memilih untuk tetap sendiri.

“Aku sangat sibuk dengan pekerjaan, aku rasa aku tidak berada di Kota Seoul selama 3 sampai 4 bulan dalam setahun, aku syuting di dalam atau luar negeri. Aku sangat khawatir apakah aku bisa menjadi pasangan yang baik atau ayah yang baik. Itu sebabnya aku tidak memiliki keberanian,” jelasnya.

2. Kim Rae Won

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved