Worth to Visit! 7 Wisata Alam Indonesia yang Mirip Grand Canyon

Bisa buat healing, nih!

Worth to Visit! 7 Wisata Alam Indonesia yang Mirip Grand Canyon

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Grand Canyon merupakan salah satu destinasi yang sangat terkenal di dunia. Ngarai sangat luas yang berlokasi di Colorado, Amerika Serikat tersebut, memang menjadi destinasi wisatawan lokal dan mancanegara.

Jika kamu ingin sekali ke Grand Canyon tetapi belum kesampaian, jangan sedih dulu, Bela! Ternyata di Indonesia punya destinasi wisata yang mirip dengan Grand Canyon, lho!

Worth to visit, ini dia tempat di Indonesia yang mirip dengan Grand Canyon.

1. Kedung Cinet, Jawa Timur juga punya tempat yang asyik, nih. Mirip dengan Grand Canyon, banyak tebing meliuk yang ikonik dengan sungai berwarna biru. Selain itu, tempat ini ada di tengah hutan yang teduh dan membuat kamu merasakan kesegaran alami alam

Worth to Visit! 7 Wisata Alam Indonesia yang Mirip Grand Canyon

2. Di Pangandaran, Jawa Barat, juga punya tempat mirip dengan Grand Canyon. Namanya Cukang Taneuh atau Green Canyon, yang punya sungai degan air jernih. Bebatuan tebingnya dipenuhi rerumputan yang menembus gua dengan stalaktit khasnya

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here