Fakta Warung Mak Beng, Masuk dalam Daftar Restoran Legendaris Dunia

Menempati urutan ke-3 dari 150 restoran di dunia

Fakta Warung Mak Beng, Masuk dalam Daftar Restoran Legendaris Dunia

Sebagai warga Indonesia, sepertinya POPBELA patut berbangga hati. Sebab, salah satu restoran autentik di Bali baru saja masuk ke dalam daftar The Most Legendary Restaurants in the World 2023 versi situs Tasteatlas.com. Selain itu, yang lebih membanggakannya lagi, Warung Mak Beng ini menempati urutan ke-3 dari 150 restoran yang dikurasi oleh situs tersebut.

Merangkum dari Tasteatlas.com, restoran-restoran terpilih dalam daftar ini merupakan restoran unik yang bukan hanya memiliki usia panjang. Tapi, bagaimana mereka menjaga rasa dan resep yang sama selama puluhan tahun hingga diwariskan ke generasi berikutnya juga menjadi penilaian utamanya.

Lantas, seperti apa restoran Warung Mak Beng yang masuk ke dalam daftar The Most Legendary Restaurants in the World 2023 ini? Simak selengkapnya berikut ini.

Berdiri sejak tahun 1941

Fakta Warung Mak Beng, Masuk dalam Daftar Restoran Legendaris Dunia

Bagi warga Bali, restoran yang terletak di Jl. Hang Tuah No. 45 Sanur, Denpasar ini merupakan rumah makan legendaris. Sebab, Warung Mak Beng sudah berdiri bahkan sebelum Indonesia merdeka. Tepatnya pada tahun 1941. 

Meski usianya telah mencapai 80 tahun lebih, Warung Mak Beng masih dikelola oleh keluarga sampai saat ini. Menurut informasi, saat ini Warung Mak Beng diurus oleh generasi ketiga mereka.

Hanya punya satu menu hingga saat ini

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved