Rekomendasi Brand Lokal yang Punya Koleksi Baju Etnik Modern

Stylish banget

Rekomendasi Brand Lokal yang Punya Koleksi Baju Etnik Modern

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Saat ini mengenakan pakaian dengan motif etnik bukanlah hal yang langka. Sebab, banyak banget kaum millennial yang mulai bangga memakai baju dengan motif sentuhan warisan budaya Indonesia.

Misalnya baju batik hingga jumputan pun kini pun dengan mudah ditemui di pasaran dengan desain yang fashionable dan nggak kaku. Sehingga nggak ada keraguan untuk tampil stylish dengan sentuhan tradisional.

Ingin menambah koleksi baju etnik di rumah? Cek daftar brand yang punya koleksi etnik modern di bawah ini, ya.

1. Sejauh Mata Memandang

Rekomendasi Brand Lokal yang Punya Koleksi Baju Etnik Modern

Brand Sejauh Mata Memandang mempunyai koleksi fabric etnik yang kental dengan budaya nusantara. Uniknya, Sejauh Mata Memandang memang sengaja menciptakan konsep pakaian etnik yang dapat digunakan sehari-hari, nggak hanya untuk acara spesial saja. Selain itu, sang pendiri, Chitra Subiyakto pernah bilang kalau brand miliknya ini pun cocok untuk menjadi 'aset' turun temurun.

2. Sukkha Citta

Denica Riadini selaku founder mengatakan kalau brand miliknya eksis bukan perusahaan fast fashion. Sukkha Chitta eksis karena ingin melakukan perubahan di industri fashion dengan memproduksi pakaian yang proses pembuatannya ramah lingkungan, memberdayakan perempuan di desa yang menjadi seniman Sukkha Chitta.

Jadi, brand yang merilis banyak koleksi etnik nan modern ini tidak bekerja sama dengan pabrik besar, namun para perempuan di desa Yogyakarta.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here