10 Tas Selempang Perempuan yang Simple dan Kekinian

Mana yang akan kamu pilih?

10 Tas Selempang Perempuan yang Simple dan Kekinian

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Aksesori perempuan yang nggak boleh ketinggalan sebagai pelengkap OOTD adalah tas. Namun, kini ada banyak sekali jenis tas yang bisa dipilih sebagai aksesori sekaligus tempat untuk menyimpan barang. 

Mulai dari shoulder bag, sling bag, hand bag, sampai clutch bag, semuanya memiliki fungsi dan kesan tersendiri. Nah, dari sekian jenis tas tersebut, tas selempang perempuan menjadi salah satu andalan untuk berbagai OOTD. 

Sebab, tas selempang atau yang sering disebut sling bag tersebut nyaman dipakai, elegan, dan juga fungsional. Supaya kamu memiliki gambaran untuk memilih tas selempang, simak rekomendasi dari Popbela.com berikut ini ya, Bela!

1. Elizabeth Tierny Sling Bag

10 Tas Selempang Perempuan yang Simple dan Kekinian

Tas selempang perempuan yang pertama datang dari merek Elizabeth. Sebagai merek fashion lokal, Elizabeth menawarkan berbagai produk mulai dari baju, sepatu, sampai tas perempuan.

Salah satu produk tas perempuan dari merek ini adalah Elizabeth Tierny Sling Bag. Seperti yang kamu lihat, tas tersebut memiliki desain minimalis dan klasik sehingga elegan saat dipakai. Kamu bisa memakainya untuk beragam look outfit-mu. 

Harga Elizabeth Tierny Sling Bag Rp290.000.

2. Charles & Keith Tas Saddle Gabine

Charles & Keith memang menyediakan beraneka macam tas perempuan dengan desain yang menarik. Salah satunya adalah Tas Saddle Gabine warna lilac di atas. Bukan hanya tampilannya saja yang manis, tas tersebut juga memiliki kompartemen dalam yang luas. 

Kamu bisa menyimpan berbagai barang di dalamnya. Tak perlu khawatir, Tas Saddle Gabine ini juga dilengkapi dengan magnet penutup yang kokoh dan aman. 

Harga Tas Saddle Gabine adalah Rp1.399.000.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌