Cuaca Dingin? Saatnya Andalkan Sweater Turtleneck

Mix & match-nya gampang, lho!

Cuaca Dingin? Saatnya Andalkan Sweater Turtleneck

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Cuaca yang dingin, jangan sampai kamu pergi tanpa baju yang hangat. Salah satu baju yang bisa kamu andalkan adalah sweater turtleneck. Memiliki bahan yang hangat saat digunakan, sweater turtleneck masih cocok untuk kamu pakai untuk di Indonesia, lho! Kombinasikan dengann denim jeans juga masih oke. Selengkapnya, telah Popbela rangkum 7 look yang bisa kamu tiru. Keep scrolling!

1. Gaya kasual dengan jeans, pilih sweater turtleneck sebagai pilihan atasan yang bisa kamu padukan pakai boots dan cross body bag.

Cuaca Dingin? Saatnya Andalkan Sweater Turtleneck

2. Sweater turtleneck bisa menjadi atasan yang statement! Caranya pilih warna neon, pasangkan dengan white pants, flat shoes dan mini bag.

3. Layering clothes saat musim dingin adalah pilihan terbaik. Gunakan kemeja yang dilapisi sweater turtleneck. Alas kakinya, kamu bisa pakai ankle boots warna hitam.

4. Sweater turtleneck bisa menjadi outfit yang glamour, lho! Padu-padankan sweater dengan pencil skirt yang statement (banget). Supaya lebih elegan, jangan lupa pakai high heels.

5. Berniat bergaya a la vintage look, pasangakan sweater turtleneck warna hitam dengan fur faux skirt. Aksen bulu-bulu pada rok akan membuat penampilanmu makin beda!

6. Pakai coat di musim dingin, tetap bisa modis! Caranya, kombinasikan coat hitam dengan sweater turtleneck dan celana yang memiliki warna lebih kontras. Keren!

7. Last but not least, memadukan sweater turtleneck dengan midi skirt warna abu-abu bisa menjadi pilihan outfit selanjutnya. Lebih kasual, kamu bisa ganti high heels dengan sneakers.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here