#Review: Nike Air Zoom Pegasus 35, Sepatu yang Nyaman untuk Pelari

Khusus diciptakan sesuai siluet kaki perempuan lho!

#Review: Nike Air Zoom Pegasus 35, Sepatu yang Nyaman untuk Pelari

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Penggemar olahraga lari pasti paham soal pentingnya memilih sepatu yang tepat. Secara pribadi, aku yang masih pemula dalam olahraga lari juga akhirnya memahami betul tentang hal ini.

Aku belajar untuk mencari sepatu dengan kontur dan bantalan yang empuk sehingga bisa menopang kaki dengan baik saat berlari. Belum lama ini, aku mencoba sepatu Nike Air Zoom Pegasus 35 yang terbaru.

Apa sih yang membedakan dari koleksi sebelumnya?

#Review: Nike Air Zoom Pegasus 35, Sepatu yang Nyaman untuk Pelari

▪ Bagian lidah sepatu yang berlekuk untuk memudahkan pasang atau dilepas.

▪ Para perancang memindahkan lubang di bagian bawah untuk membuka dan memberikan kelenturan di bagian kaki.

▪ Kerah sepatu diarahkan jauh dari Achilles untuk menambah kenyamanan, pergeseran desain yang berasal dari masukan Farah.

▪ Bagian tumit yang miring membantu saat menyentuh landasan (ditambah, terlihat cepat dan modern).

▪ Airbag Nike Zoom yang diartikulasikan sepenuhnya terinspirasi oleh Nike Zoom Vaporfly 4%. Para perancang menggabungkan dua airbag yang digunakan dalam Pegasus sebelumnya menjadi satu yang meniru bentuk pelat serat karbon melengkung 4%. Bentuk baru menawarkan bantalan responsif yang meningkatkan transisi dan fleksibilitas.

▪ Siluet perempuan menampilkan busa cushion yang sedikit lebih lembut yang dibuat khusus untuk kaki perempuan.

Nike Air Zoom Pegasus 35 Sole Unit

Sepatu yang telah dihadirkan lebih dari 3 dekade ini dikembangkan dengan bevelled heels dan rubber outsole strip untuk membantu menopang kaki agar dapat mendarat dengan posisi yang tepat.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here