Ide Outfit Hijab Pakai Sneakers untuk Tampilan Stylish yang Nyaman

Tetap nyaman seharian pakai sneakers!

Ide Outfit Hijab Pakai Sneakers untuk Tampilan Stylish yang Nyaman

Sneakers memang selalu bisa jadi andalan untuk tetap nyaman saat harus beraktivitas seharian. Modelnya juga bisa disesuaikan dengan gaya apa pun, mulai dari gaya kasual hingga semi-formal sekalipun. Pastinya sneakers jadi fashion item yang wajib ada di lemari!

Bosan dengan padu-padan sneakers yang itu-itu saja? Kali ini Popbela akan membagikan tips mix & match OOTD hijab pakai sneakersLet's take a look!

1. Bergaya modis di akhir pekan dengan padu-padan ruffle skirt dan shirt jacket motif zebra. Sempurnakan penampilan dengan sling bag dan sneakers berwarna senada.

2. Siap-siap tampil manis pakai kombinasi blus putih yang ditumpuk dengan floral midi dress. Makin stylish dengan sepatu Converse dan crossbody bag sebagai penunjang penampilan.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes
Virgo

Ramalan Zodiak Virgo Hari Ini - Zodiak Virgo berasal dari konstel... read more

See more horoscopes here