Gaya Timeless! Ini 5 OOTD Kondangan Celana Kulot Hitam

Tampil elegan

Gaya Timeless! Ini 5 OOTD Kondangan Celana Kulot Hitam

Celana kulot hitam merupakan fashion item klasik yang tak lekang oleh waktu. Cocok untuk acara formal, celana kulot hitam mampu memberikan tampilan modis namun tetap nyaman saat pergi ke kondangan.

Warna hitam yang netral membuat celana kulot hitam mudah dipadankan dengan beragam model atasan. Langsung simak beberapa ide OOTD kondangan pakai celana kulot hitam di bawah ini.

1. OOTD Kondangan Celana Kulot Hitam Pakai Blouse

Gaya Timeless! Ini 5 OOTD Kondangan Celana Kulot Hitam

Atasan formal atau blouse menampilkan sentuhan yang rapi dan berkelas. Pilihlah blouse dengan aksen ruffle atau tali panjang di bagian kerah serta bahan satin untuk look yang lebih glamor.

Kamu bisa pakai pointy shoes senada dengan atasan atau sepatu warna hitam untuk kesan tubuh jenjang. Sempurnakan outfit pakai anting serta tas bahu.

2. OOTD Celana Kulot Hitam dan Outer Floral

  • Share Artikel

TOPIC

    trending

    Trending

    This week's horoscope

    horoscopes

    ... read more

    See more horoscopes here

























    © 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

    Follow Us :

    © 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved