Menjelang hari raya Idulfitri, tempat penukaran uang baru terdekat di jakarta menjadi incaran banyak orang. Di daerah ibu kota Jakarta, terdapat tempat yang bekerja sama dengan BI untuk menyediakan layanan penukaran uang baru. Bahkan, sebagian besar tempat ini berada di lokasi yang straregis dan mudah dijangkau.
Lantas, di mana saja lokasi penukaran uang baru di Jakarta? Simak informasinya di bawah ini, yuk!
1. Jakarta Selatan
Adapun 17 bank yang berlokasi di Jakarta Selatan yang menyediakan layanan penukaran uang baru dan bisa kamu kunjungi, di antaranya:
- Bank BNI: Jl. Melawai Raya No. 1, Melawai, Kebayoran Baru
- Bank BNI: Jl. Kyai Maja No. 75-76, Gunung, Kebayoran Baru
- Bank BNI: Jl. RS. Fatmawati Blok D III No. 115, Cilandak Barat, Cilandak
- Bank BNI: Jl. Prof. DR. Supomo, Tebet Barat, Tebet
- Bank BJB: Graha Bina Karsa, Jl. H. R. Rasuna Said Kav. C-18, Karet Kuningan, Setiabudi
- Bank BJB: Gedung T-Tower, Jl. Gatot Subroto No. 93, Pancoran
- Bank BCA: Wisma BCA Pondok Indah, Jl. Metro Pondok Indah No. 10 Lt 2, Pondok Pinang, Kebayoran Lama
- Bank BCA: Gedung Menara Karya Ground Floor, Jl. H. R. Rasuna Said No. 2 Blok X-5 Kav. 1-2, Kuningan, Setiabudi
- Bank MEGA: Jl. Kyai Maja No. 53C, Kramat Pela, Kebayoran Baru
- Bank MEGA: Pondok Indah Plaza 1, Jl. Taman Duta 1 Blok UA 14, Pondok Pinang, Kebayoran Lama
- Bank Sinarmas: L'Avenue Office & Residence, Jl. Raya Pasar Minggu, Pancoran
- Bank Sinarmas: Pondok Indah Plaza 2 Blok BA Persil No. 11, Jl. Metro Pondok Indah, Pondok Pindang, Kebayoran Baru
- Bank Permata: Gedung World Trace Center II Lt 21-30, Jl. Jenderal Sudirman Kav. 29-31, Karet Kuningan, Setiabudi
- Bank Mandiri: Jl. RS. Fatmawati No 8, Cilandak, Jakarta Selatan
- Bank CIMB Niaga: Jl. Jenderal Sudirman Kav 58, Senayan, Kebayoran Baru
- Bank BSI: Jl. RS. Fatmawati Raya No. 12, Gandaria Utara, Kebayoran Baru
- Bank Muamalat: Muamalat Tower, Jl. Prof. DR. Satrio Kav. 18, Karet Kuningan, Setiabudi
2. Jakarta Pusat
Tempat penukaran uang baru terdekat di Jakarta Pusat, ada 15 titik, di antaranya:
- Bank BNI: Grha BNI, Jl. Jenderal Sudirman No. 1, Karet Tengsin, Tanah Abang
- Bank BNI: Jl. Pecenongan No. 52, Kebon Kelapa, Gambir
- Bank MEGA: Jl. H. Fachrudin Bukit Blok C No. 49, Kampung Bali, Tanah Abang
- Bank MEGA: Jl. Cikini Raya No. 28A 12, Cikini, Menteng
- Bank BRI: Jl. Cut Mutia No. 12, Kebon Sirih, Menteng
- Bank BRI: Jl. Veteran No. 8, Gambir
- Bank BRI: Jl. Taman Tanah Abang III No. 4, Petojo Selatan, Gambir
- Bank BRI: Jl. Angkasa No. 20, Gunung Sahari Selatan, Kemayoran
- Bank Mandiri: Jl. H. Fachrudin No. 15, Kampung Bali, Tanah Abang
- Bank Mandiri: Taman Ismail Marzuki, Jl. Cikini Raya No. 34, Cikini, Menteng
- Bank Sinarmas: Gedung Plaza Simas, Jl. H. Fachrudin No. 18, Kampung Bali, Tanah Abang
- Bank Sinarmas: Sinarmas Land Plaza Tower, Jl. M. H. Thamrin No. 51, Gondangdia, Menteng
- Bank DKI: Jl. Ir. H. Juanda 3 No. 7, Kebon Kelapa, Gambir
- Bank BJB: Jl. KH. Hasyim Ashari No. 34, Duri Pulo, Gambir
- Bank BSI: Jl. M. H. Thamrin No. 5, Kebon Sirih, Menteng
3. Jakarta Barat
Di bawah ini ada 15 daftar bank yang melayani penukaran uang baru di daerah sekitar Jakarta Barat, di antaranya:
- Bank BNI: Jl. Daan Mogot No. 234, Duri Kepa, Kebon Jeruk
- Bank BNI: Jl. Lada No. 1, Pinangsia, Taman Sari
- Bank BJB: Jl. Gajah Mada No. 86A 86B, Krukut, Taman Sari
- Bank BJB: Wisma 77, Jl. Letjen S. Parman Kav. 77, Slipi, Palmerah
- Bank BCA: Jl. Perumahan Green Garden 31-35 Blok A7, Kedoya Utara, Kebon Jeruk
- Bank BCA: Wisma Asia, Jl. Letjen S. Parman Kav. 79, Bambu Selatan, Palmerah
- Bank BCA: Jl. Asemka No. 27-30, Pinangsia, Taman Sari
- Bank Sinarmas: Unit D3 Roxy Square Lower Ground, Jl. Kyai Tapa No. 1, Tomang, Grogol Petamburan
- Bank Sinarmas: Jl. Mangga Besar VII No. 8, Mangga Besar, Taman Sari
- Bank Mandiri: Komplek Greenville, Jl. Mangga Raya No. 12 Blok A10, Duri Kepa, Kebon Jeruk
- Bank BSI: Jl. Panjang Arteri Kelapa Dua No. 54, Kebon Jeruk
- Bank MEGA: Jl. Tanjung Duren Raya No. 139, Tanjung Duren Selatan, Grogol Pertamburan
- Bank BRI: Jl. Panjang Arteri Kelapa Dua Raya No. 2B 40B, Kebon Jeruk
- Bank CIMB Niaga: Jl. Taman Kedoya Raya No. 8, Kedoya Selatan, Kebon Jeruk
- Bank DKI: Jl. Pintu Besar Selatan No. 90, Pinangsia, Taman Sari
4. Jakarta Timur
Ada 10 bank yang melayani tempat penukaran uang baru di Jakarta Timur, di antaranya:
- Bank BNI: Jl. Jatinegara Timur No. 67, Bali Mester, Jatinegara
- Bank DKI: Jl. Otto Iskandardinata No. 111, Bidara Cina, Jatinegara
- Bank BRI: Jl. Jatinegara Timur IV 448, Bali Mester, Jatinegara
- Bank BJB: Jl. Pemuda No. 97, Jati, Pulo Gadung
- Bank BCA: Jl. Matraman Raya No. 14-16, Matraman
- Bank MEGA: Jl. Paus No. 89B, Jati, Pulo Gadung
- Bank BSI: Jl. Raya Kalimalang, Pondok Kelapa, Duren Sawit
- Bank CIMB Niaga: Jl. Tarum Barat Blok Q No. 2, Kalimalang, Pondok Kelapa
- Bank Mandiri: Jl. Raya Bekasi Km. 21, Pengangsaan Dua, Kelapa Gading
- Bank Muamalat: Jl. Raden Intan Raya No. 8, Klender, Duren Sawit
5. Jakarta Utara
Nah, terakhir ada 10 bank yang memiliki pelayanan penukaran uang baru di sekitar Jakarta Utara, di antaranya:
- Bank BCA: Jl. Pantai Indah Kapuk Utara I Blok F, Kamal Muara, Penjaringan
- Bank BCA: Menara Satu Sentra Kelapa Gading Lt Dasar, Jl. Boulevard Barat Raya No. 1, Kelapa Gading
- Bank BRI: Jl. Pluit Kencana Raya, Pluit, Penjaringan
- Bank BRI: Jl. Yos Sudarso No. 1, Rawabadak Utara, Tanjung Priok
- Bank MEGA: Jl. Yos Sudarso No. 30, Sungai Bambu, Tanjung Priok
- Bank MEGA: Jl. Boulevard Barat Blok LA 1 No. 5-6, Kelapa Gading Barat
- Bank CIMB Niaga: Jl. Boulevard Raya Blok TN2 No. 1-4, Kelapa Gading Timur
- Bank DKI: Jl. Yos Sudarso No. 22, Kebon Bawang, Tanjung Priok
- Bank BSI: Jl. Enggano No. 42B, Tanjung Priok
- Bank BNI: Jl. Samping Stasiun Tanjung Priok No.1, Tanjung Priok
Dalam rangka penukaran uang baru, Bank Indonesia (BI) menyelanggarakan program Semarak Rupiah Ramadhan dan Berkah Idul Fitri (Serambi) 2025. Adapun jadwal penukaran uang secara resmi dari BI yang dimulai pada 3-27 Maret 2025.
Penukaran uang baru juga membutuhkan persyaratan tertentu dengan antrean melalui aplikasi PINTAR BI. Jadwal penukaran terbagi menjadi empat periode sebagai berikut:
- Periode I: Pemesanan dibuka pada hari Senin-Rabu, 3-5 Maret 2025, pukul 12.00 WIB hingga kuota habis.
- Periode II: Pemesanan dibuka pada hari Minggu, 9 Maret 2025, pukul 09.00 hingga kuota habis.
- Periode III: Pemesanan dibuka pada hari Minggu, 16 Maret 2025, pukul 09.00 hingga kuota habis.
- Periode IV: Pemesanan dibuka pada hari Minggu, 23 Maret 2025, pukul 09.00 hingga kuota habis.
Itulah daftar tempat penukaran uang baru terdekat di Jakarta. Semoga artikel ini bisa membantu ya, Bela!