10 Cara Mengusir Lalat di Rumah Ini, Ampuh Banget!

Cukup gunakan bahan-bahan alami

10 Cara Mengusir Lalat di Rumah Ini, Ampuh Banget!

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Lalat menjadi salah satu serangga yang paling mengganggu di rumah. Sebab, serangga kecil tersebut kerap hinggap di tempat yang kotor. Sehingga, secara tidak langsung, kuman yang ada di tempat kotor itu terbawa dan menyebar di tempat-tempat yang lalat hinggapi. Seperti di atas makanan atau minuman. Tak jarang, karena hal inilah timbul penyakit.

Jika di rumahmu sedang banyak lalat yang mengganggu, tak perlu khawati, Bela. Sebab, kamu bisa mengusirnya dengan mudah. Caranya pun hanya menggunakan bahan-bahan yang mudah ditemui di sekitar rumah. Bagaimana caranya? Simak cara ampuh mengusir lalat di rumah berikut ini.

1. Bunga lavender

10 Cara Mengusir Lalat di Rumah Ini, Ampuh Banget!

Bukan hanya cantik, bunga lavender juga dapat digunakan untuk mengusir lalat. Aroma bunga lavender mengandung linalool dan linalyl asetat yang ternyata sangat tidak disukai lalat.

Maka dari itu, kamu dapat meletakan beberapa tangkai bunga lavender di dalam pot dan taruh di sudut-sudut rumah yang banyak dihinggapi lalat. Aroma yang menguar dari bunga lavender akan mengusir lalat dari rumah.

2. Garam dan kunyit

Bumbu dapur ternyata juga ampuh untuk mengusir lalat di rumah, lho! Salah satu bumbu dapur tersebut adalah garam dan kunyit. Cara menggunakannya, parut kunyit dan aduk bersama garam dapur. Setelah itu, letakan pada wadah dan letakan di sudut rumah yang banyak dihinggapi lalat. Atau, kamu juga bisa menaburkannya secara langsung di pojok rumah.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌