7 Desain Kreatif untuk Mengakali Kamar Mandi Kecil

Meski kecil, namun kamar mandimu bisa terasa lebih nyaman

7 Desain Kreatif untuk Mengakali Kamar Mandi Kecil

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Bagi kamu generasi millennial yang bisa memiliki kesempatan untuk menata ulang satu ruangan di rumahmu, ketahuilah bahwa kamu termasuk orang yang beruntung. Salah satu bukti bahwa kamu sudah memiliki penghasilan cukup untuk bisa melakukan hal-hal yang biasa orang dewasa lakukan, seperti mendesain isi rumah sesuai keinginanmu.

Salah satu ruang yang jarang jadi perhatian adalah kamar mandi. Padahal, kamu bisa bolak-balik masuk ruang ini setiap harinya—bahkan mendapatkan inspirasi di bawah pancuran, atau di toilet.

Nah, agar suasana ruangan terasa semakin nyaman layaknya kamar mandi hotel, intip yuk, ide kreatif yang bisa kamu terapkan untuk kamar mandimu—terutama jika ruangnya cukup sempit.

1. Rak tempel

7 Desain Kreatif untuk Mengakali Kamar Mandi Kecil

Gunakan tenaga ahli untuk menciptakan rak tempel susun tiga atau susun empat, tepat di samping wastafel. Sehingga kamu bisa meletakkan segala keperluan kebersihan sekitar wajah (odol, sikat gigi, pelembap, hingga sabun wajah), serta tanaman mini berupa dry flowers atau tanaman plastik, untuk memperindah ruangan.

2. Penataan cahaya yang tepat

Sebuah ruangan akan tampak lebih ‘hidup’ dengan penataan cahaya yang tepat—termasuk kamar mandi. Kamu bisa meletakkan tiga buah lampu sorot bawah di atas wastafel, untuk memberikan kesan hangat pada kamar mandi.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here