7 Kebiasaan yang Bikin Kamu Tampak Menarik di Mata Orang Lain

Ternyata kebiasaan tertentu menciptakan suatu daya pikat

7 Kebiasaan yang Bikin Kamu Tampak Menarik di Mata Orang Lain

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Semua orang tentu lahir dengan ciri khas yang berbeda satu sama lain. Mulai dari karakter hingga kesukaan, semuanya memiliki detail tersendiri yang unik. Namun, sadarkah kamu? Perbedaan tersebutlah yang membuat setiap invididu spesial dan tentunya, unik.

Sayangnya, tidak semua orang dapat melihat sisi yang dapat disebut sebagai bagian dari keindahan manusia tersebut. Namun, kebiasaan-kebiasaan tertentu nyatanya bisa lho,  membuka kotak pandora yang menonjolkan keindahan yang selama ini tersembunyi.

Berikut adalah tujuh kebiasaan yang besar kemungkinan, dapat membuatmu terlihat menarik di mata orang lain. Ingat! Bukan untuk memperoleh pengakuan orang lain tetapi untuk menyadarkan mereka mengenai siapa kamu yang sebenarnya. You worth the respect!

1. Menghormati orang yang lebih tua

7 Kebiasaan yang Bikin Kamu Tampak Menarik di Mata Orang Lain

Perbedaan pola pikir dan pendapat seringkali terjadi antara kamu dan orang-orang yang bertumbuh besar di generasi sebelumnya. Namun, pemahaman untuk menghormati orang yang lebih tua adalah tantangan untuk menunjukkan jati diri yang sesungguhnya.

Seperti bunyi sebuah ungkapan, "Diperhadapakan oleh pilihan: tampak benar atau tidak, upayakan memilih kebaikan." Itu artinya, lawanlah dorongan untuk memenangkan sebuah perdebatan tetapi utamakan sikap penuh kebaikan yang ditandai menghormati orangtua.

2. Membangun pola hidup sehat

Sebuah ungkapan menggumamkan, "Kamu adalah produk dari apa yang kamu makan serta apa yang kamu lakukan." Pasalnya, keduanya sangat berkaitan erat dengan pola hidup yang telah terbiasa kamu bangun selama ini: sehat atau justru sebaliknya.

Tahukah kamu? Ketika memutuskan untuk membangun pola hidup sehat, maka kamu turut membangun penampilan dan pembawaan yang penuh semangat dan fresh saat bersosialisasi. Namun, pastikan kamu pun memperhatikan kesehatan mentalmu, ya!

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here