7 Fakta Menarik Film 'Mickey 17', Konflik Identitas di Luar Angkasa

Robert Pattinson perankan karakter ganda!

7 Fakta Menarik Film 'Mickey 17', Konflik Identitas di Luar Angkasa

Film Mickey 17 menjadi salah satu film yang ditunggu-tunggu di tahun ini. Bagaimana tidak, film bertema luar angkasa ini dibintangi oleh Robert Pattinson yang bekerja sama dengan sutradara asal Korea, Bong Joon-ho. 

Diadaptasi dari novel fiksi ilmiah karya Edward Ashton berjudul Mickey7, Robert Pattinson akan memerankan karakter ganda yang terlibat dalam proyek menjelajah dunia es Niflheim yang berbahaya. Seperti apa keseruan di balik film ini? Yuk, intip fakta menariknya!

1. Digarap oleh sutradara film Parasite (2019)

7 Fakta Menarik Film 'Mickey 17', Konflik Identitas di Luar Angkasa

Mengutip dari wawancara Alex Simanjuntak dalam kanal YouTube pribadinya, film Mickey 17 digarap oleh sutradara asal Korea Selatan, Bong Joon-ho. Sebelumnya, Bong Joon-ho telah sukses lewat film Parasite (2019) yang memenangkan Academy Award dan Piala Oscar. 

Pertama kalinya bekerja sama dengan sutradara asal Korea, Robert Pattionson mengaku ia adalah penggemar Joon-ho sejak lama sehingga ia sangat senang ketika mendapat tawaran untuk bermain film ini.

"Rasanya luar biasa. Aku udah nge-fans sejak lama dan dia adalah salah satu sutradara yang pengen banget aku kerja sama bareng," ujar Robert.

2. Berbeda dengan versi novelnya

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved