7 Tips yang Bisa Bikin Wajah Jadi Lebih Cerah dan Glowing 

Lakukan secara rutin yuk!

7 Tips yang Bisa Bikin Wajah Jadi Lebih Cerah dan Glowing 

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Kulit kusam menjadi salah satu permasalah yang sering dihadapi banyak orang. Jika kamu termasuk salah satu yang mengalaminya, maka kamu wajib baca artikel ini sampai habis. Ada banyak hal yang bisa kamu lakukan untuk membuat wajahmu menjadi cerah kembali. Apa saja itu? Simak di bawah ini ya!

1. Melakukan skincare routine secara konsisten

7 Tips yang Bisa Bikin Wajah Jadi Lebih Cerah dan Glowing 

Salah satu kunci keberhasilan dari skincare routine adalah konsistensi. Jika kamu menggunakannya scara rutin, pagi dan malam hari, maka hasil maksimal akan kamu dapatkan. Gunakan facial wash, toner, serum, dan pelembap setiap hari. Untuk pagi hari jangan pernah skip penggunaan sunscreen meski kamu cuma di rumah aja ya, Bela. Sunscreen nggak hanya melindungi wajah dari paparan sinar UV tapi juga membantu membaut wajah menjadi lebih cerah.

2. Jangan lupa eksfoliasi wajah

Salah satu penyebab kulit kusam adalah adanya penumpukan sel kulit mati. Untuk mengatasinya dan mencegahnya datang kembali kamu wajib melakukan eksfoliasi. Kamu bia menggunakan physical exfoliator berupa scrub wajah atau kamu juga bisa menggunakan chemical exfoliator seperti toner dengan kandungan AHA/BHA. Cukup lakukan eksfoliasi wajah sebanyak dua kali seminggu. Dijamin wajah cerah akan jadi milikmu.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here