5 Gentle Cleanser untuk Kulit Sensitif 

Untuk kulit sensitif, pilih produk yang lembut di kulit

5 Gentle Cleanser untuk Kulit Sensitif 

Setiap orang memiliki jenis kulit yang berbeda-beda. Ada yang cenderung kering, ada pula yang sensitif. Bagi kamu yang memiliki kulit sensitif, penting untuk ekstra hati-hati dalam memilih produk skincare dan makeup yang akan diaplikasikan. Namun, kamu tidak perlu khawatir, karena kini banyak produk yang diformulasikan khusus untuk kulit sensitif, termasuk pembersih wajah.

Berbicara mengenai pembersih wajah untuk kulit sensitif, sebaiknya pilih produk yang lembut dan mengandung bahan-bahan yang tidak menyebabkan iritasi atau memperburuk kondisi kulit. Beberapa bahan yang direkomendasikan adalah glycerin, ceramide, hyaluronic acid, squalene, hingga Vitamin E.

Popbela ingin merekomendasikan beberapa gentle cleanser yang aman digunakan setiap hari, baik pagi maupun malam. Simak informasi di bawah ini untuk mengetahui pilihan produk terbaik untuk kulit sensitif!

1. Cetaphil Gentle Cleanser

5 Gentle Cleanser untuk Kulit Sensitif 

Menjaga kebersihan kulit merupakan hal yang tak boleh kamu sepelekan. Pasalnya, ketika kamu tidak membersihkan kulitmu yang sudah terpapar oleh debu dan kotoran kulitmu bisa berminyak dan parahnya bisa menimbulkan jerawat. Oleh karena itu, kamu bisa menggunakan Cetaphil Gentle Cleanser sebagai pembersih pagi dan malam hari. 

Pembersih wajah yang satu ini juga aman digunakan oleh semua jenis kulit lantaran mampu membersihkan kulit tanpa membuatnya iritasi. Sebab, Cetaphil Gentle Cleanser mengandung glycerin agar kulit terhidrasi dengan oprimal. Bahkan Cetaphil Gentle Cleanser juga aman digunakan oleh bayi, lho, Bela.

2. Labore GentleBiome Mild Cleanser

  • Share Artikel

TOPIC

    trending

    Trending

    This week's horoscope

    horoscopes

    ... read more

    See more horoscopes here

























    © 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

    Follow Us :

    © 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved