7 Bahan Alami untuk Memperindah Kuku

Nggak harus ke salon deh!

7 Bahan Alami untuk Memperindah Kuku

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Memiliki kuku yang indah tentu merupakan impian setiap perempuan. Karena keindahan kuku dapat memaksimalkan keseluruhan tampilanmu. Untuk mendapatkan kuku yang indah, nggak melulu harus menggunakan kuteks atau pergi manicure ke salon lho. Kamu pun juga bisa memperindah kuku aslimu dengan berbagai bahan alami untuk memperindah kuku. 

Selain lebih mudah dan praktis, melakukan cara yang satu ini tentulah membuat kukumu menjadi lebih sehat. Nah, buat kamu yang penasaran dengan ketujuh bahan alami tersebut, simak terus artikelnya ya!

1. Pasta gigi

7 Bahan Alami untuk Memperindah Kuku

Bahan alami untuk memperindah kuku yang pertama ialah pasta gigi. Kandungan peroksida pada pasta gigi ternyata tak hanya dapat memutihkan gigi tetapi juga dapat memutihkan warna kuku sehingga tampak lebih bersih. Cukup oleskan pasta gigi pada seluruh kuku jarimu, tunggu sampai 10 menit, kemudian bilas hingga bersih.

2. Cuka putih

Selain pasta gigi, cuka putih juga dipercaya sebagai bahan alami untuk memperindah kuku juga lho! Diperkaya dengan kandungan asam yang tak hanya mencerahkan warna kuku, tetapi membuatnya tampak berkilau. Caranya rendam kuku jarimu selama 15 menit pada larutan cuka dan rasakan hasilnya selama beberapa minggu.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here