Bikin Kaget, Ini Deretan Pasangan Artis yang Cerai di Awal Tahun 2025

Ada Sherina Munaf dan Baskara Mahendra

Bikin Kaget, Ini Deretan Pasangan Artis yang Cerai di Awal Tahun 2025

Awal tahun 2025 diwarnai dengan banyak kabar yang baik maupun kurang mengenakkan, terutama dari dunia hiburan di seluruh dunia. Salah satunya adalah kabar perceraian di kalangan para artis. Di Indonesia sendiri, kabar gugatan cerai Sherina Munaf kepada Baskara Mahendra membuat para netizen terkejut. 

Di Hollywood, kabar serupa juga datang dari pasangan, Jessica Alba dan Cash Warren. Memilih memulai babak baru dari kehidupan mereka, berikut deretan pasangan artis yang cerai di awal tahun 2025.

1. Brandon Routh dan Courtney Ford

Bikin Kaget, Ini Deretan Pasangan Artis yang Cerai di Awal Tahun 2025

Baru delapan hari menjalani tahun 2025, muncul kabar perceraian dari pasangan artis, Brandon Routh dan Courtney Ford. Courtney mengajukan gugatan cerai dari suaminya, Brandon Routh, pada tanggal 8 Januari, setelah 17 tahun menikah. Alasan perceraian itu disebut-sebut karena ada perbedaan yang tak dapat didamaikan. Sebelumnya, pasangan ini memiliki seorang putra bernama Leo dari pernikahan tersebut.

“Untuk semua orang yang telah mencintai dan mendukung kami, kami memiliki berita pribadi untuk dibagikan. Setelah 21 tahun bersama, dan 17 tahun menikah, kami telah memutuskan untuk memulai perjalanan baru dan memasuki babak baru dalam kehidupan sebagai teman dan pasangan,” kata keduanya dalam sebuah pernyataan bersama pada tanggal 10 Januari 2025 lalu.

“Kami sekarang dan selamanya mendukung satu sama lain saat kami menjalani petualangan liar yang disebut kehidupan ini. Putra kami adalah, dan akan selalu menjadi, prioritas utama kami, dan kami menghargai pengertian kalian saat kami menjalani masa transisi ini,” tambah mereka.

2. Jessica Simpson dan Eric Johnson

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved