Bukan Chemistry, 13 Kualitas Ini Akan Membuat Hubunganmu Bertahan Lama

Dibutuhkan keinginan untuk terus menjadi baik

Bukan Chemistry, 13 Kualitas Ini Akan Membuat Hubunganmu Bertahan Lama

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Mungkin, masih banyak orang yang beranggapan bahwa semakin banyak kesamaan di antara kamu dan pasangan, akan semakin langgeng pula hubungan tersebut. Nyatanya, untuk mempertahankan kisah asmara, kamu membutuhkan lebih dari sekadar kesamaan hobi dan sifat. 

Jadi, apa yang membuat hubunganmu bisa bertahan lama? Jawabannya adalah kualitas. Yup, semakin berkualitas hubunganmu, maka semakin sulit hubungan itu untuk dilepaskan. 

Lantas, seperti apa kualitas hubungan yang dimaksud? Simak dan terapkan beberapa kualitas hubungan di bawah ini agar kamu dan si dia bisa selalu bersama!

1. Harapan yang realistis

Bukan Chemistry, 13 Kualitas Ini Akan Membuat Hubunganmu Bertahan Lama

Apabila kamu ingin punya hubungan yang berhasil dan bertahan lama, hal yang pertama kali perlu kamu lakukan adalah menyingkirkan gambaran sempurna bak cerita dongeng yang ada di kepalamu. Jangan mencoba atau memaksa pasangamu agar selalu sesuai dengan keinginanmu, karena kenyataannya akan berbeda. Semakin sering kekasihmu diperintah, maka semakin cepat ia akan meninggalkanmu.  

2. Komunikasi yang terbuka dan jujur

Masalah yang terus-menerus didiamkan pada akhirnya hanya akan merusak hubunganmu secara perlahan. Oleh karena itu, mulailah untuk mengajak pasanganmu berdiskusi sebelum semuanya terlambat. 

Komunikasi yang sehat tidak hanya akan membantumu menyelesaikan konflik. Tetapi, juga menghangatkan hubunganmu karena kamu dan dia jadi mengetahui apa saja yang kalian sukai dari pasangan. 

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here