7 Jenis Cinta Menurut Orang Yunani Kuno, Cek Dia Termasuk yang Mana!

Cinta fisik atau pikiran?

7 Jenis Cinta Menurut Orang Yunani Kuno, Cek Dia Termasuk yang Mana!

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Tidak seperti kita, orang Yunani kuno memiliki tujuh kata untuk menggambarkan cinta. Masing-masing memiliki makna yang berbeda dari mulai cinta secara fisik sampai tingkatan cinta tertinggi, yaitu cinta spiritual murni. 

Penasaran, kan, apa saja jenis cinta menurut orang Yunani Kuno? Simak, yuk!

1. Eros: cinta tubuh

7 Jenis Cinta Menurut Orang Yunani Kuno, Cek Dia Termasuk yang Mana!

Eros adalah Dewa cinta dan hasrat seksual Yunani. Konon, dia menembakkan panah emas ke dalam hati manusia dan membuatnya jatuh cinta. Orang-orang Yunani sangat takut akan cinta semacam itu karena itu berbahaya dan bisa membuat mereka mendapat masalah besar. Eros didefinisikan sebagai keindahan dan nafsu. 

2. Philia: Cinta pikiran

Dikenal sebagai cinta persaudaraan, Philia merupakan cinta yang tulus dan platonis. Misalnya cinta yang kita untuk kakak atau teman yang sangat baik. Jenis cinta ini lebih berharga dan lebih dihargai daripada Eros. Philia ada ketika orang-orang berbagi kasih yang sama dengan seseorang dan perasaan itu dibalas. Jika kamu pernah berbicara dengan teman tentang seberapa dalam kalian saling memahami, dan bagaimana rasa aman dan keterbukaan itu membuat kalian merasa nyaman, itu Philia.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here