Punya Banyak Ruangan Penting, Ini Uniknya Rumah Adat Bengkulu

Pernah melihatnya secara langsung?

Punya Banyak Ruangan Penting, Ini Uniknya Rumah Adat Bengkulu

Memiliki beragam suku bangsa membuat Indonesia kaya akan budaya. Salah satunya, yaitu rumah adat. Rumah adat tiap daerah pun memiliki ciri khas masing-masing. Tak terkecuali rumah adat Provinsi Bengkulu. 

Rumah adat Bengkulu memiliki nama lain Bubungan Lima. Dinamakan demikian karena atapnya yang bersusun atau membumbung. Apa lagi keunikan rumah adat Bengkulu? Simak berikut ini, ya!

Bentuk rumah adat Bengkulu secara umum

Punya Banyak Ruangan Penting, Ini Uniknya Rumah Adat Bengkulu

Keunikan dari rumah adat Bengkulu adalah bentuk atapnya yang bersusun-susun dan terbuat dari ijuk pohon enau. Selain bentuk rumah yang unik, rumah ini juga memiliki desain anti gempa karena ditumpu oleh 15 tiang yang memiliki tinggi 1,8 meter. 

Rumah Bubungan Lima biasanya terbuat dari kayu kemuning yang lentur, namun bisa tahan hingga ratusan tahun. Keunikan lain dari rumah ini yaitu anak tangga yang biasanya berjumlah ganjil sesuai dengan kepercayaan dari masyarakat sekitar.

Untuk bagian atap rumah tak melulu menggunakan ijuk. Saat ini atap rumah sering digantikan oleh material seng seiring dengan perkembangan zaman. Untuk plafon biasanya menggunakan papan atau pelupuh bambu.

Bagian tengah rumah adat Bengkulu

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved