Paranoid Parah, 15 Foto Ini Dilarang Korea Utara dengan Alasan Konyol

Fotografernya sampai dicekal seumur hidup

Paranoid Parah, 15 Foto Ini Dilarang Korea Utara dengan Alasan Konyol

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Ketika fotografer Eric Lafforgue mengambil foto Korea Utara, dia tidak pernah menyangka akan dicekal dari negara Kim Jong Un tersebut. Pemimpin Korea Utara, Kim Jong Un, sangat menentang siapapun di luar negaranya untuk melihat foto-foto ini, karena gambar-gambar itu mengungkapkan tingkat keterpurukan yang mengejutkan yang diderita oleh orang-orang yang tinggal di sana.

“Sejak 2008, saya sudah enam kali mengunjungi ke Korea Utara,” katanya melansir dari buzznicked.com. “Berkat kartu memori digital, saya dapat menyimpan foto-foto yang dilarang untuk saya ambil atau diperintahkan untuk dihapus oleh para pengawas," tambahnya lagi.

Popbela pernah menampilkan foto Eric Lafforgue di Korea Utara yang tidak mau diperlihatkan oleh negara tersebut. Dari puluhan foto yang dilarang, berikut 15 foto-foto Korea Utara yang akhirnya membuat Lafforgue dilarang untuk kembali ke Korea Utara seumur hidupnya. Kamu tidak akan menyangka kalau pelarangan foto tersebut karena alasan yang konyol!

1. Pejabat mempermasalahkan foto ini karena dua alasan; "Remaja itu mengenakan topinya dengan cara yang aneh (menurut pemandu saya), dan ada tentara di latar belakang,” jelas Eric

Paranoid Parah, 15 Foto Ini Dilarang Korea Utara dengan Alasan Konyol

2. “Orang Korea Utara sangat paranoid. Saya diminta untuk menghapus gambar itu karena pemandu yakin saya akan mengatakan orang-orang itu tunawisma, padahal mereka hanya beristirahat,” kata Eric

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here