Taman Nasional Ujung Kulon: Rute, Harga Tiket, & Spot Ikonik

Informasi wisata Taman Nasional Ujung Kulon ada di sini!

Taman Nasional Ujung Kulon: Rute, Harga Tiket, & Spot Ikonik

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Banten kini tak hanya dikenal sebagai kota pelabuhan dengan segala roda perekonomiannya. Namun, Provinsi Banten juga makin dikenal memiliki banyak tempat wisata. Salah satu tempat wisata di Banten yang cukup menarik pelancong adalah Taman Nasional Ujung Kulon. 

Melansir dispar.bantenprov, Taman Nasional Ujung Kulon adalah rumah bagi Badak Jawa yang sangat sedari lama terancam punah. Atas pentingnya kawasan wisata tersebut, membuat Komisi Warisan Dunia UNESCO menetapkan Taman Nasional Ujung Kulon sebagai Natural World Heritage Site, sejak 1 Februari 1992. 

Jika kamu tertarik untuk berkunjung ke Taman Nasional Ujung Kulon, maka informasi lengkapnya bisa simak dalam artikel berikut ini, Bela.

1. Taman Nasional Ujung Kulon berlokasi di Kecamatan Sumur dan Cimanggu, Kabupaten Pandeglang, Provinsi Banten. Kawasan tersebut memiliki luas sekitar 122.956 hektare, dengan 44.337 hektare berupa perairan.

Taman Nasional Ujung Kulon: Rute, Harga Tiket, & Spot Ikonik

2. Taman yang dikenal berada paling barat Pulau Jawa itu, beroperasi 24 jam setiap harinya. Sementara harga tiket masuknya sebesar Rp5 ribu-Rp10 ribu per orang, namun untuk turis asing dikenakan biaya Rp150 ribu-Rp225 ribu.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here