8 Fakta Elon Musk Batasi Jumlah Scrolling Tweet, Warganet Kesal

Elon Musk batasi scrolling tweet jadi 600, Truth unjuk gigi!

8 Fakta Elon Musk Batasi Jumlah Scrolling Tweet, Warganet Kesal

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Twitter jadi salah satu platform media sosial kesayangan banyak orang. Beragam postingan mulai dari horor, romantis, drama, hingga komedi, selalu dihadirkan oleh para pengguna Twitter. Selain itu, Twitter dengan fitur trending juga berguna sebagai aplikasi paling update.

Belum lama ini, pengguna Twitter dibuat kesal dengan kebijakan CEO Twitter yaitu Elon Musk. Pasalnya, Musk memberikan limit untuk pengguna gratis Twitter dalam membaca tweet per hari. Kebijakan ini sampai membuat pendiri Twitter turut memberikan tanggapan. Keep scrolling for more!

1. Jadi CEO Twitter

8 Fakta Elon Musk Batasi Jumlah Scrolling Tweet, Warganet Kesal

Elon Musk mengakuisisi Twitter senilai US$44 miliar. Langkah awal Elon Musk saat pertama kali menjadi CEO Twitter, tepatnya pada Kamis (27/10/2022) yaitu dengan memecat beberapa eksekutif, di antaranya mantan CEO Parag Agrawal, mantan CFO Ned Segal dan mantan Chief Legal Officer Vijaya Gadde. Musk memberikan pesangon kepada mereka senilai USD$187 juta.

2. Kebijakan yang Elon Musk buat

Berada di bawa naungan Elon Musk, Twitter mengalami beberapa perubahan. Musk membebankan biaya USD$20 atau sekitar lebih dari 300 ribu per bulan bagi pengguna yang ingin memiliki centang biru, kebijakan baru yang Musk buat yaitu dengan membatasi cuitan perhari untuk pengguna gratis.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here