Resep Ayam Suwir Kecap yang Praktis dan Mudah Dibuat

Siapa pun bisa membuatnya, nih!

Resep Ayam Suwir Kecap yang Praktis dan Mudah Dibuat

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Masakan berbahan daging ayam memang jadi favorit banyak orang. Apalagi kalau disuwir, lalu dicampur bumbu yang sedap.

Biasanya, ayam suwir dibumbui dengan sambal pedas. Kalau ingin nggak terlalu pedas, cobalah mencampurkannya dengan bumbu kecap.

Bingung bagaimana cara memasaknya? Berikut cara membuat dan resep ayam suwir kecap yang bisa jadi panduanmu.

1. Bahan-bahan yang diperlukan

Resep Ayam Suwir Kecap yang Praktis dan Mudah Dibuat

Bahan-bahan:

  • 500 gram dada ayam
  • 4 siung bawang putih
  • 1 buah bawang bombay
  • 6 sendok makan kecap manis
  • 2 batang daun bawang
  • 2 buah cabai merah
  • 2 buah cabai hijau
  • 2 sendok teh kaldu ayam
  • Gula secukupnya
  • Garam secukupnya
  • Air secukupnya

2. Rebus ayam sampai matang

Bersihkan ayam dahulu. Setelah itu, siapkan panci yang telah diberi air, lalu panaskan. Masukkan daging ayam ke dalamnya. Rebus ayam sampai matang, segera angkat dan tiriskan.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here