Ternyata 5 Negara Ini Nggak Selalu Menyajikan Pasta, Ini Alasannya

Jangan kaget ya!

Ternyata 5 Negara Ini Nggak Selalu Menyajikan Pasta, Ini Alasannya

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Pasta mungkin menjadi makanan paling ‘aman’ yang selalu disajikan oleh restoran di negara mana pun. Sebab, rasanya yang universal, bisa diterima oleh hampir semua lidah orang di dunia. Namun, ada pula beberapa negara yang restorannya nggak selalu menyajikan pasta di daftar menu mereka.

Negara mana saja yang nggak selalu menyajikan pasta dan apa alasannya? Merangkum dari Statista.com, berikut penjelasannya.

1. India

Ternyata 5 Negara Ini Nggak Selalu Menyajikan Pasta, Ini Alasannya

Nggak seperti menu makanan Eropa yang didominasi oleh makanan dengan rasa gurih, makanan khas India penuh rempah-rempah bercita rasa tinggi. Karena alasan inilah menu berbahan pasta kurang diminati di India. Hanya 13% restoran di India yang menyajikan menu pasta.

2. China

China identik dengan makanan berkuah atau makanan dengan cita rasa asam manis yang segar. Makanan khas China berbeda dengan pasta karena biasanya pasta disajikan kering dan hanya ditambah saus. Makanya di China, pasta nggak terlalu menjadi favorit. Hanya 17% restoran di China yang menghadirkan pasta di daftar menu mereka.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here