5 Resep Sambal Khas Manado Bagi Pencinta Pedas!

Pedas dan segar bikin makan makin berselera!

5 Resep Sambal Khas Manado Bagi Pencinta Pedas!

Manado memang dikenal memiliki ragam kuliner yang khas dengan rasa pedas yang menggugah selera. Tak heran kalau sambal khas Manado menjadi favorit pencinta pedas. Beberapa sambal ini dikenal luas karena rasanya yang nikmat dan buat ketagihan. Setidaknya, ada 4 jenis sambal khas Manado yang terkenal luas di masyarakat Indonesia.

Nih, Popbela kasih 5 resep sambal khas Manado yang wajib kamu buat. Scroll artikel ini sampai habis, ya!

1. Resep Sambal Dabu-Dabu

5 Resep Sambal Khas Manado Bagi Pencinta Pedas!

Sambal khas Manado yang pertama dan paling populer adalah sambal dabu-dabu. Berikut resep sambal dabu-dabu yang bisa dibuat sendiri di rumah.

Bahan-bahan:

  • 5 buah cabai rawit
  • 5 siung bawang merah
  • 3 buah jeruk nipis
  • 40 ml air
  • 2 sdm minyak goreng
  • Garam secukupnya
  • 1 ruas jahe (opsional)

Cara membuat:

  1. Iris tipis bawang merah dan iris bulat cabai rawit, lalu masukan dalam wadah
  2. Tambahkan perasan jeruk nipis, gula dan garam, lalu aduk hingga merata
  3. Panakan minyak dalam wajan lalu tuang ke dalam wadah
  4. Campur semua bahan , sambal dabu-dabu siap disajikan!

2. Resep Sambal Rica-Rica

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved