Resep Fuyunghai Khas Restoran Tiongkok, Comfort Food di Musim Hujan

Nikmati disantap saat musim dingin

Resep Fuyunghai Khas Restoran Tiongkok, Comfort Food di Musim Hujan

Fuyunghai adalah sajian telur dadar yang dimasak bersama dengan isian berupa sayuran, daging, hingga aneka seafood. Cita rasanya yang gurih makin terasa nikmat dengan siraman saus asam manis yang kental. Tambahan topping berupa kacang polong juga menyumbang teksturnya semakin ramai di mulut.

Makanan ini lumrah ditemukan di restoran Tiongkok dan biasa disantap bersama nasi hangat. Bayangan akan kelezatan dan kehangatannya pun menjadikan fuyunghai sebagai pilihan comfort food saat musim hujan tiba.

Tak perlu beli di restoran, kamu juga bisa membuatnya sendiri di rumah, lho. Antiribet dan praktis banget, berikut adalah resep fuyunghai khas restoran Tiongkok yang menggiurkan. Dijamin bikin kamu nambah terus!

Bahan yang dibutuhkan

Resep Fuyunghai Khas Restoran Tiongkok, Comfort Food di Musim Hujan

Fuyunghai:

  1.  4 butir telur (ayam atau bebek)
  2. 1 buah wortel, potong tipis korek api‌
  3. 100 gram kol, iris tipis
  4. 75 gram ayam cincang
  5. 50 gram udang cincang‌
  6. 3 sdm tepung serbaguna‌
  7. 2.5 sdm bawang putih
  8. Garam secukupnya‌
  9. 1 batang daun bawang, iris tipis‌
  10. 1 sdt lada
  11. 1 sdm tepung maizena
  12. 50 ml air kaldu

Saus asam manis

  1. ‌ 2 siung bawang putih, cincang halus‌
  2. 1/2 buah bawang bombai, iris
  3. 2 sdm saus tomat
  4. 1 sdm saus tiram
  5. 1 sdm kecap asin
  6. Kaldu bubuk dan garam secukupnya‌
  7. 1 sdt gula
  8. 1/4 sdt cabai bubuk
  9. 2 sdm tepung maizena, larutkan
  10. 50 ml air
  11. Edamame atau kacang polong secukupnya (opsional)

Langkah pembuatan

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved