Sering Merasa Insecure? 9 Ilustrasi Ini Pasti Menggambarkan Perasaanmu

Nomor berapa yang paling menggambarkanmu, nih?

Sering Merasa Insecure? 9 Ilustrasi Ini Pasti Menggambarkan Perasaanmu

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Kamu sering merasa cemas, tidak puas, dan tidak percaya diri atau biasa disebut insecure? Bela, perasaan semacam itu pastinya pernah kamu rasakan, ya! Pada dasarnya semua orang pasti selalu menemukan kekurangan dalam dirinya dan merasa diri orang lain jauh lebih baik. 

Tapi tahu nggak sih, insecure yang parah pada diri sendiri juga bisa membuat kamu sulit berkembang dan akhirnya membuatmu terperangkap dengan perasaan-perasaan negatif tentang diri sendiri. 

 merasa insecure? Sembilan ilustrasi ini sepertinya bisa menggambarkan perasaanmu, nih!

1. Menganggap Gaya Orang Lain Lebih Menarik

Sering Merasa Insecure? 9 Ilustrasi Ini Pasti Menggambarkan Perasaanmu

"Ah, aku mau jadi feminim kaya dia, deh", "Gaya dia swag banget, aku mau coba tapi takut", pernah mengatakan ini pada diri sendiri ketika melihat gaya orang lain? Tenang, rasa kagum pada orang lain itu wajar. Tapi, bukan berarti kamu jadi lupa mengagumi keunikan pada dirimu sendiri, ya!

2. Terus Menerus Berpikir Negatif tentang Diri Sendiri

Pernah berpikir negatif karena tubuhmu yang terlalu tinggi? Atau terlalu pendek? Bela, daripada kamu terus menerus melihat kekuranganmu, lebih baik mengawali hari jadi lebih bahagia dengan pujian-pujian positif, yuk!

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here