8 Bukti Kalau Jin BTS Punya Kecerdasan Emosional, Patut Dicontoh!

Ada yang mirip sifatmu, nggak?

8 Bukti Kalau Jin BTS Punya Kecerdasan Emosional, Patut Dicontoh!

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Kim Seok-Jin atau yang lebih akrab disapa Jin adalah salah satu member dari boy group asal Korea Selatan, yaitu Bangtan Boys alias BTS. Lahir pada tanggal 4 Desember 1992 menjadikan Jin sebagai anggota tertua. Ia berposisi sebagai vocalist dan visual.

Jin yang dikenal berkepribadian hangat dan ceria ternyata memiliki kecerdasan emosional atau Emotional Intelligence (EQ), lho. Para penggemar seringkali memerhatikan bahwa Jin memiliki sifat-sifat yang menandakan seseorang dengan kecerdasan emosional. Kira-kira apa aja, sih? Yuk, simak di bawah ini.

1. Mudah bergaul dan tidak ragu untuk berkenalan atau menyapa orang lain

8 Bukti Kalau Jin BTS Punya Kecerdasan Emosional, Patut Dicontoh!

Saat berada di acara GDA 2018, Hwang Chi Yeol yang merupakan soloist tengah merasa canggung. Jin yang menyadari hal itu pun menghampiri, menyapa, dan mengajaknya menari bersama.

Ia juga melakukan hal yang sama terhadap Norazo Jobin saat berada di KBS Song Festival 2018. Jin mengajak musisi seniornya tersebut yang berada di bagian belakang panggung untuk ikut tampil di depan. Norazo pun memuji sikap baik yang dilakukan oleh Jin.

2. Meminta maaf ketika melakukan kesalahan

Perselisihan antara V alias Taehyung dengan Jin menjadi salah satu kejadian yang membekas bagi fans terutama ARMY. Di situ Jin tidak ingin berlarut-larut dan segera meminta maaf kepada V. Orang dengan kecerdasan emosi tidak mencari pembenaran, melainkan berusaha menyelesaikan masalah melalui jalan yang lebih baik, yakni meminta maaf dengan tulus.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ
ā€Œ