Baca artikel Popbela lainnya di IDN App
For
You

5 Momen Super Seru di Billboard Music Award 2017

www.etonline.com
www.etonline.com

Billboard Music Awards (BBMAs) is back! Acara bergengsi yang diselenggarai oleh Billboard ini dibuat khusus untuk mengapresiasi kontribusi para musisi yang memimpin kancah musik Internasional. Dihelat di T-Mobile Arena, Las Vegas, Nevada, US, BBMAs tentunya bertabur para penyanyi ternama! Bahkan Celine Dion membuktikan suara emasnya yang tetap terjaga di atas panggung BBMAs lho. Well, berikut momen super seru di penghargaan musik bergengsi ini:

1. Nicki Minaj Tampil Dikelilingi Cowok-cowok

www.billboard.com
www.billboard.com

2. Vanesa Hudgens Nge-Rap Saat Bawa Acara


Siapa yang menyangka kalau saat membawa acara, Vanesa Hudgens nge-rap dan bernyanyi? Well, saat Vanesa nge-rap ala Nicki Minaj, Drake yang disorot kamera sepertinya menikmati suara Vanesa. Bahkan Vanesa juga bernyanyi lagu The Power of Love milik Cilene Dion. Bagaimana menurutmu?

3. Cilene Dion Bernyanyi Penuh Emosi!

www.thesun.co.uk
www.thesun.co.uk

4. Miley Cyrus Manfaatkan Momentum

mic.com
mic.com

5. Cher Bikin Penonton Bernostalgia

people.com
people.com

 

BACA JUGA: Keren, Ini 5 Karya Anak Indonesia yang Sukses di Luar Negeri

Share
Topics
Editorial Team
Rara Peni Asih
EditorRara Peni Asih
Follow Us

Latest in Career

See More

9 Kualitas El Rumi yang Membuat Dirinya Cocok Jadi Pria Idaman

23 Jan 2026, 20:15 WIBCareer