Jerawat Mendem: Pengertian, Penyebab, dan Cara Mengobatinya

Perlu konsisten dalam mengobatinya

Jerawat Mendem: Pengertian, Penyebab, dan Cara Mengobatinya

Jerawat terdiri dari banyak jenisnya, salah satunya jerawat nodul atau yang lebih dikenal dengan jerawat mendem. Dinamakan jerawat mendem karena letaknya jauh di bawah kulit. Karakteristiknya berupa benjolan keras dan merah yang disertai rasa sakit saat disentuh.

Jerawat mendem disebabkan oleh bakteri cutibacterium acnes yang terperangkap di bawah kulit. Bakteri inilah yang menimbulkan infeksi dan peradangan.

Mengobati jerawat mendem membutuhkan ketelatenan dan kesabaran. Sebab, proses persembuhannya membutuhkan waktu dan hasilnya mungkin tidak instan. 

Jika kamu sedang mengalaminya, tentu kamu akan mencari tahu cara mengobati jerawat mendem, bukan? Yuk, simak penjelasannya di artikel yang satu ini. Let's check it out!

1. Arti jerawat mendem

Jerawat Mendem: Pengertian, Penyebab, dan Cara Mengobatinya

Jerawat mendem atau sering disebut jerawat nodul adalah jenis jerawat yang menyebabkan benjolan, terasa nyeri, dan letaknya berada di bawah kulit. Berbeda dengan jerawat lainnya, jenis jerawat ini tidak memiliki mata. 

Warnanya yang kemerahan dengan ukuran yang cukup besar, sehingga membutuhkan waktu dan usaha ekstra dalam menyembuhkannya. Bahkan dalam kasus tertentu, jerawat mendem bisa terlihat bengkak dan cenderung terasa perih. 

Salah satu jenis jerawat ini dialami oleh remaja pria yang sedang pubertas. Kemunculannya ada di berbagai area tubuh, mulai dari wajah, dada, hingga punggung. Sementara pada wanita, jerawat mendem biasanya timbul di dagu, rahang, dan leher, yang baru terasa ketika diraba.

2. Penyebab jerawat mendem

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved