Aman dan Mudah Dilakukan, Ini 5 Cara Agar Cepat Haid

Yuk, dicoba tipsnya!

Aman dan Mudah Dilakukan, Ini 5 Cara Agar Cepat Haid

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Saat kamu sedang memasuki tanggal dimana seharusnya menjadi masa haid-mu namun tak kunjung datang juga, jangan langsung panik ya. Kamu nggak sendiri kok, banyak perempuan yang memiliki keluhan yang sama lho. Untuk itu Popbela akan membahas sedikit tentang masalah yang satu ini, sebelum masuk ke cara agar cepat haid, kita kenali dulu penyebabnya ya. Ikuti terus artikelnya ya Bela!

Penyebab haid-mu datang terlambat

Aman dan Mudah Dilakukan, Ini 5 Cara Agar Cepat Haid

Umumnya, ketika perempuan terlambat haid, penyebab terbesarnya adalah karena memasuki masa kehamilan. Namun, buat kamu yang belum menikah tentu hal itu tidak memungkinkan. Ada beberapa hal yang menjadi penyebab kemungkinan kamu telat haid, bisa karena kamu sedang stres, pola hidupmu kurang sehat, berat badan yang terlalu rendah atau bisa juga obesitas. Nah, jangan langsung panik, karena di bawah ini ada beberapa cara yang bisa kamu lakukan untuk mempercepat masa haidmu.

1. Mengonsumsi Nanas

Buah nanas dikenal buah yang kaya akan bromelain, yaitu enzim yang dapat mempengaruhi hormon estrogen dan hormon lainnya termasuk bisa mempercepat masa haidmu. Jika ingin lebih praktis, kamu bisa mengonsumsi pil nanas atau pil yang memiliki kandungan yang hampir mirip dengan nanas.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here