Memilih bahan baju dan pakaian yang tepat sangat penting untuk menunjang kepercayaan diri dan kenyamanan sehari-hari. Salah satunya adalah kain jacquard yang memiliki motif timbul menarik dan mampu memberikan sentuhan mewah pada berbagai jenis busana.
Sayangnya, masih ada beberapa dari kamu yang mungkin belum mengetahui apa itu bahan jacquard dan apa saja keunggulannya. Namun jangan khawatir, Popbela telah merangkum penjelasan lengkapnya agar kamu bisa mengetahuinya lebih jauh.
