Drama romantis China kerap menyuguhkan beragam kisah apik yang berhasil menarik perhatian penonton dari seluruh belahan dunia. Terlebih dengan mengusung berbagai tema menarik, salah satunya tentang time travel atau perjalanan waktu. Tidak hanya menampilkan cerita yang membuat hati berdebar, perpindahan karakter utamanya ke waktu dan zaman yang berbeda, membuat kisah romansa jadi semakin seru dan unik.
Nah, di dalam artikel ini, Popbela punya 7 rekomendasi drama China romantis tentang time travel yang bisa kamu saksikan di waktu senggang. Yuk, langsung simak daftarnya di bawah ini!
