Memasuki tahun baru, tentu saja banyak tren skincare 2026 yang diprediksi akan populer. Kali ini, fokusnya bukan lagi berorientasi ke hasil instan, tetapi lebih ke perawatan yang aman, terukur, dan menjaga kesehatan kulit dalam jangka panjang.
Nah, artikel ini akan membahas tujuh tren skincare 2026 yang diprediksi akan populer dan bikin kulit kamu lebih sehat terawat. Baca sampai akhir dan temukan yang paling cocok buat kondisi kulit kamu!
