Tidurmu Nggak Akan Nyenyak Kalau Sering Konsumsi 6 Makanan Ini

Jangan makan ini sebelum tidur, ya!

Tidurmu Nggak Akan Nyenyak Kalau Sering Konsumsi 6 Makanan Ini

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Makanan yang kamu makan setiap harinya akan ditampung di dalam perutmu, yang akhirnya diserap nutrisinya untuk disalurkan ke seluruh tubuh. Nah, ketika kamu memakan sesuatu, tubuh butuh waktu untuk mencernanya. Jika kamu mengonsumsi makanan yang ringan, tubuhmu membutuhkan waktu sebentar dan begitu pun sebaliknya.

Ketika ingin tidur, kamu perlu untuk memperhatikan apa yang kamu makan. Salah-salah, bukan tidur nyenyak, yang ada kamu akan sakit perut atau ingin pergi ke belakang terus. Wah, nggak mau, kan?

Untuk menghindari hal itu terjadi, inilah beberapa makanan yang perlu kamu hindari sebelum tidur.

1. Makanan Pedas

Tidurmu Nggak Akan Nyenyak Kalau Sering Konsumsi 6 Makanan Ini

Makanan pedas mungkin nggak akan menarik untuk sebagian orang, tetapi untuk pencinta pedas jangan ditanyakan lagi Bela. Hal yang kamu perhatikan adalah berhati-hati saat memakannya di malam hari. Rempah-rempah yang kuat sering membuatmu mulas dan mengganggu pencernaan. Justru keduanya akan membuat tidurmu nggak akan nyenyak.

2. Alkohol

Meminum segelas anggur merah sebelum tidur mungkin jadi kebiasaan sebagian orang. Meskipun alkohol dapat membantu beberapa orang untuk tertidur, penelitian menunjukkan bahwa sebenarnya alkohol membuatmu susah tidur. Minuman alkohol membuatmu nggak nyenyak setiap malamnya dan bisa membuatmu terbangun dari tidurmu.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here