6 Langkah Ini Bikin Kamu Suka Baca Buku

Supaya imajinasi terasah lagi

6 Langkah Ini Bikin Kamu Suka Baca Buku

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Sejak adanya smartphone yang bisa melakukan segala hal, perlahan kebiasaan lama seperti membaca buku fisik atau mengoleksi DVD menghilang. Kita lebih suka menghabiskan waktu dengan menatap ponsel pintar sambil berinteraksi dengan teman atau seseorang yang entah jauh di mana melalui media sosial.

Mau mengurangi kebiasaan tersebut dan beralih menjadi kutu buku alias kembali menekuni hobi membaca? Berikut Popbela memiliki beberapa tips untuk kamu yang ingin kembali menekuni hobi membaca. Apa saja?

Step 1: Pilih buku bacaan yang ringan terlebih dulu. Misalnya, kamu bisa memilih komik atau novel teenlit dengan kisah yang ringan. Tambah lagi bobot bacaanmu jika sudah mulai terbiasa membaca

6 Langkah Ini Bikin Kamu Suka Baca Buku

Step 2: Manfaatkan perpustakaan supaya kamu tidak perlu mengeluarkan biaya lebih untuk membeli buku. Sebagai contoh, kamu bisa mencoba mengunjungi Perpustakaan Nasional untuk menyewa buku-buku di sana secara gratis

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here