10 Penelusuran Paling Populer di Google Tahun 2018

Asian Games 2018 urutan ke berapa?

10 Penelusuran Paling Populer di Google Tahun 2018

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Tahun 2018 sebentar lagi akan berakhir. Banyak hal terjadi selama satu tahun ke belakang. Di Indonesia sendiri menjadi tuan rumah perhelatan besar, Asian Games 2018, yang menjadi salah satu topik paling banyak dibicarakan di tahun ini.

Untuk mengingat kembali berbagai kejadian viral yang sudah terjadi selama satu tahun ini, berikut ini sepuluh penelusuran paling populer yang pernah dicari di mesin pencari Google selama tahun 2018. Apa saja ya?

1. Piala Dunia Russia 2018

10 Penelusuran Paling Populer di Google Tahun 2018

FIFA World Cup alias Piala Dunia digelar di tahun ini pada bulan Juli silam. Ajang sepak bola terbesar di dunia yang diselenggarakan di Russia ini penuh dengan drama. Bagaimana tidak, di Piala Dunia 2018, dua pemain bola terbaik, Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo, malah tersingkir di babak penyisihan. Perancis-lah yang menyabet gelar juara setelah berhasil mengalahkan Kroasia.

2. Asian Games 2018

10 Penelusuran Paling Populer di Google Tahun 2018

Asian Games 2018 menjadi trending topic dunia lantaran menampilkan Presiden Joko Widodo mengendarai motor sport saat memasuki venue di upacara pembukaannya. Bukan hanya di upacara pembukaan, saat pertandingan berlangsung pun, Asian Games 2018 selalu menghiasi linimasa berbagai media sosial. Salah satunya adalah momen selebrasi kemenangan Jonathan Cristie yang membuka bajunya setelah berhasil raih medali emas dan Hanifan Yudani yang memeluk Presiden Joko Widodo dan Prabowo saat ia berhasil membawa pulang emas.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here