Nggak Disangka, 7 Kebiasaan Ini Ternyata Bisa Menyebabkan Jerawat

Mana nih yang masih sering kamu lakukan?

Nggak Disangka, 7 Kebiasaan Ini Ternyata Bisa Menyebabkan Jerawat

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Tidak ada habisnya ya membahas salah satu kondisi kulit yang satu ini. Selain mengganggu penampilan, jerawat juga sebagai tanda bahwa ada sesuatu yang tidak beres di dalam tubuh. Jika kamu sudah mencoba berbagai macam jenis perawatan dan skincare tetapi jerawat tetap hadir di wajah, mungkin tujuh kebisaan yang masih sering kamu lakukan ini adalah penyebabnya. Apa saja?

1. Tidak melakukan double cleansing

Nggak Disangka, 7 Kebiasaan Ini Ternyata Bisa Menyebabkan Jerawat

Bela, double cleansing ini tidak sekedar menjadi tren saja lho. Di akhir aktivitas, pastikan kamu membersihkan wajah minimal sebanyak 2 kali. Gunakan cleansing oil atau cleansing balm untuk melunturkan riasan lalu dilanjutkan dengan mencuci muka kamu menggunakan cleansing soap. Untuk memastikan bahwa riasan kamu sudah bersih secara menyeluruh, gunakan micellar water untuk memastikan bahwa kulit wajah kamu sudah bersih maksimal

2. Tidak mengaplikasikan sunscreen

Banyak yang bilang bahwa menggunakan sunscreen dapat memicu timbulnya jerawat. Tetapi ternyata tidak benar lho, Bela! Rutin menggunakan sunscreen ketika memulai aktivitas dapat mencegah jerawat muncul di wajah kamu. Gunakan sunscreen yang diperuntukan untuk kulit mudah berjerawat atau kulit sensitif. 

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌