7 Jenis Pedikur yang Wajib Kamu Coba

Cobain nomor 6 deh!

7 Jenis Pedikur yang Wajib Kamu Coba

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Menjadi bagian tubuh yang jarang terlihat, banyak orang mengabaikan perawatan kaki. Padahal merawat kaki juga sama pentingnya dengan merawat wajah lho, Bela. Selain membuat kaki menjadi bersih, merawat kaki dapat menyehatkan kaki dan membuatnya menjadi rileks.


Pedikur pun menjadi cara paling umum dan efektif untuk merawat dan membuat kaki rileks. Biasanya, perawatan pedikur dilakukan di salon dan sudah banyak jenis pedikur yang bisa kamu nikmati. Supaya nggak bingung, ketahui tujuh jenis pedikur ini agar kamu bisa memilih jenis pedikur yang tepat sesuai dengan kebutuhan. Simak ya, Bela.

1. Pedikur Biasa

7 Jenis Pedikur yang Wajib Kamu Coba

Jenis pedikur ini adalah pedikur dasar yang hampir ditemukan di setiap salon. Pedikur ini mengharuskan kaki direndam dalam air hangat disertai dengan pengelupasan menggunakan batu apung. Kuku kaki kemudian dipotong, hingga pijat relaksasi dilakukan sampai ke betis sebelum mengecat kuku.

2. French Pedicure

Jenis pedikur yang kedua ini hampir sama dengan pedikur biasa. Hanya saja, perbedaannya ada pada tambahan mengecat kuku. Seperti yang kamu tahu, French pedicure menggunakan kuteks berwarna putih untuk mewaarna ujung kuku.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here